Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Robot Trading Forex Terbaik untuk Dimanfaatkan

Saat melakukan trading, tidak jarang trader merasa kesulitan untuk memprediksi dan meninjau pergerakan yang ada. Maka dari itu, saat ini banyak pihak ketiga yang membuat robot trading untuk membantu kinerja para trader. Jika ingin memilih, robot trading forex terbaik juga ada daftarnya tersendiri.


Meski robot trading sudah banyak di pasar forex, namun tidak semua memiliki karakteristik terbaik. Jika ingin memilih yang paling baik, maka harus melihat daftar yang akan dijabarkan ini. pemilihan yang tepat dan sesuai dengan strategi trading tentu bisa memberi hasil yang maksimal. Inilah daftar robot trading-nya:

1. ScalPro

Robot trading pertama yang direkomendasikan adalah ScalPro. Jika memakai bantuan robot trading ini, maka pengguna tidak perlu mengeluarkan biaya untuk prosesnya. Dengan basis strategi scalping, robot trading ini akan pas dimanfaatkan untuk pengguna yang akan mengambil profit harian melalui berbagai peluang yang ada.

Hal ini sangat mungkin dilakukan karena basis scalping akan diikuti dengan support dan resistance yang stabil. Namun harus diperhatikan juga poin penting dalam pemanfaatan step-nya. Karena robot ini dibuat oleh pihak ketiga, maka penggunaan sistem averaging-nya hanya dibatasi sampai dua atau tiga step saja.



2. Signal T-200

Rekomendasi robot trading yang kedua adalah Signal T-200. Robot trading ini dibuat khusus untuk pengguna FOREXimf. Jadi, Signal T-200 termasuk dalam fitur aplikasi QuickPro yang bisa dimanfaatkan secara gratis. Melalui teknik switching, robot ini bisa dimanfaatkan dengan mudah oleh penggunanya.

Bagi pengguna yang menyukai risiko rendah, maka bisa memanfaatkan robot trading satu ini. Dalam pemanfaatannya sendiri, Signal T-200 memakai pergerakan mata uang. Robot trading ini tergolong yang mudah dipakai. Untuk pemula yang belum terbiasa tidak perlu takut untuk memakai robot trading berkualitas ini.



3. Correlates EA Free

Robot trading forex terbaik yang ketiga adalah Correlater EA Free. Kenapa robot trading ini termasuk dalam jajaran yang paling baik untuk dimanfaatkan? Hal ini dikarenakan Correlates EA Free mampu dipakai dengan memanfaatkan ide klasik. Maksud dari ide klasik ini adalah untuk mengkorelasikan mata uang USDCHF dengan EURUSD.

Dengan demikian, maka robot trading ini bisa dibilang berbeda dengan robot trading lainnya. Meski memiliki perbedaan yang signifikan, namun robot trading ini bisa dipakai secara gratis tanpa harus mengeluarkan biaya. Dengan demikian, pengguna tidak akan rugi atau kecewa jika memanfaatkan robot trading satu ini.



4. Tops Scalper FV

Tops Scalper FV juga memiliki perbedaan yang tidak akan ditemui pada robot trading lainnya. Perbedaan tersebut terletak pada salah satu fiturnya. Jika memakai robot trading ini, maka pengguna bisa memberi perintah di jarang pendek untuk level harga utama. Perintah ini bisa seperti sell-stop atau juga buy-stop.

Poin ini termasuk dalam pembeda yang menguntungkan pengguna. Dengan memanfaatkan strategi tersebut, maka pengguna bisa meraup keuntungan dari adanya pending order selama penggunaan. Pending order ini akan didapat dari akumulasi pada level yang terjadi. Jadi bisa dibilang jika robot trading ini sangatlah pas untuk dimanfaatkan.



5. EA Forex Flex

Jika memanfaatkan robot trading ini, maka pengguna bisa membuka posisi untuk menentukan entry terbaik. Hal ini juga termasuk dalam suatu keuntungan yang menarik untuk didapat. Selain keuntungan ini, pengguna juga bisa memakai dua belas strategi berbeda dalam satu jenis robot trading saja. Sehingga pengguna bisa mencoba berbagai kemungkinan yang ada.


Demikianlah lima robot trading forex terbaik yang layak untuk dicoba. Setiap jenis robot trading memang memiliki pembeda yang menarik, unik, dan menguntungkan. Untuk mendapatkan yang paling pas, maka pengguna bisa mencoba satu per satu. Dengan demikian, pengguna bisa memperoleh hasil yang maksimal.


Posting Komentar untuk "Robot Trading Forex Terbaik untuk Dimanfaatkan"